Meningitis adalah penyakit di mana terjadi peradangan pada meninges atau selaput otak, selaput tipis yang melindungi otak dan sumsum tulang belakang. Masyarakat umum, kerap mengaitkan penyakit ini dengan anak-anak. Namun faktanya, penyakit ini mampu menimpa orang dewasa. Awalnya, gejala meningitis pada orang dewasa terasa seperti gejala flu, sehingga sering kali terabaikan. Kabar buruknya, menurut WHO, […]